Sisi News

Menderita Darah Tinggi? Begini Cara Menurunkan Hipertensi dengan Cepat dan Alami

cara menurunkan hipertensi

Sisi News – Selain mengonsumsi obat, terdapat beberapa cara menurunkan hipertensi atau tekanan darah tinggi dengan cepat dan alami. Berikut cara menurunkan darah tinggi dengan cepat dan alami yang dapat dilakukan di rumah. 1. Kurangi Konsumsi Gula Gula, terutama fruktosa, dapat meningkatkan tekanan darah lebih tinggi dibanding garam. Oleh karena itu, salah satu cara menurunkan hipertensi […]

Punya Hipertensi? Ini Deretan Makanan Penurun Darah Tinggi

makanan penurun darah tinggi

Sisi News – Selain mendapatkan penanganan medis dari dokter, penderita penyakit hipertensi disarankan untuk mengonsumsi makanan penurun darah tinggi. Salah satu zat pada makanan yang dapat menjaga tekanan darah tetap stabil adalah kalium. Lantas, apa saja makanan penurun darah tinggi yang disarankan bagi penderita hipertensi? Yuk simak daftarnya. 1. Pisang Kandungan kalium dalam pisang berperan dalam […]

Menggunakan Handphone dapat Tingkatkan Risiko Darah Tinggi

handphone darah tinggi

Sisi News – Rasanya sulit untuk melepaskan handphone dari kegiaan sehari-hari. Handphone selalu menemani kamu baik saat bangun pagi hingga sebelum terlelap tidur. Namun, penggunaan handphone berlebihan dapat memberikan dapak bagi kesehatan seperti meningkatkan risiko darah tinggi. Penggunaan handphone berlebihan memang tidak baik bagi tubuh. Ada beberapa dampak yang diakibatkan dari seringnya menggunakan alat komunikasi […]