Sisi News

Wajib Tahu! Inilah 5 Penyebab Siklus Menstruasi Lebih Pendek

ilustrasi siklus menstruasi

Sisi News – Pernah nggak sih kamu merasa kalau siklus menstruasi lebih pendek dari bulan sebelumnya? Siklus menstruasi bagi setiap perempuan berbeda-beda. Ada yang berlangsung hanya 3 hari, namun ada juga yang lebih. Tetapi normalnya siklus menstruasi berlangsung selama 3-7 hari, dikutip dari situs Siloam Hospital. Mengutip dari Women’s Health, lamanya menstruasi ditentukan oleh faktor […]

Pernah jadi Tentara Israel, Simak Fakta Menarik Gal Gadot

fakta gal gadot

Sisi News – Pemeran Wonder Woman, yakni Gal Gadot ternyata memiliki banyak fakta menarik yang belum diketahui banyak orang. Wanita asal Israel ini lahir pada 30 April 1985 dan dibesarkan di kota Rosh Haayin. Aktris terkenal lahir dari pasangan orang tua bernama Irit dan Michael Gadot. Irit Gadot merupakan seorang guru dan Michael Gadot seorang insinyur. […]

Vidi Aldiano Juara Soal Cewek, Prilly: Aku aja Sering Main ke Rumahnya

Vidi Aldiano Prilly

Sisi News – Belakangan ini, nama penyanyi Vidi Aldiano mencuri perhatian publik. Hal itu bukan karena single terbarunya, melainkan soal dirinya yang menjadi host di podcast PODHUB. Vidi Aldiano memandu acara PODHUB bersama dengan Deddy Corbuzier. Baru-baru ini, Vidi dan Deddy mengundang aktris sekaligus penyanyi Prilly Latuconsina bersama dengan Teuku Rizky atau Kiky (Ex CJR). […]

Solusi Palestina-Israel, Connie Bakrie: Tes DNA!

Connie Bakrie

Sisi News – Perang yang terjadi antara Palestina dengan Israel belum terlihat adanya tanda-tanda gencatan senjata. Ditambah, baru-baru ini Perdana Menteri Israel, Benjamin Netanyahu mengeluarkan ancaman serius. “Ini babak baru perang, yang tujuannya jelas untuk menghancurkan Hamas dan membebaskan sandera. Dan memastikan keberadaan wilayah kita,” ujar PM Israel. Hal itu menandakan Israel belum mau untuk […]

Simak Fakta Menarik Hari Sumpah Pemuda, Pertama Kali Lagu Indonesia Raya Dinyanyikan

fakta sumpah pemuda

Sisi News – Hari Sumpah Pemuda yang diperingati setiap tanggal 28 Oktober ternyata memiliki fakta-fakta menarik yang jarang diketahui orang. Lantas, apa saja fakta menarik tentang Hari Sumpah Pemuda? Yuk intip penjelasannya. 1. Awalnya Tidak Bernama “Sumpah Pemuda” Faktanya, ketika kongres sumpah pemuda berlangsung, rumusan ikrar yang ditulis oleh Mohammad Yamin itu tidak disebut dengan Sumpah […]

4 Alasan Umum Mengapa Menurunkan Berat Badan Terasa Sulit

menurunkan berat badan

Sisi News – Pernah nggak sih kamu merasa sulit menurunkan berat badan? Rasanya ada saja yang menghalangi kamu untuk diet. Ternyata ada penjelasan ilmiah dibalik sulitnya mengurangi berat badan terutama saat bertambahnya usia. Mengutip Eat This Not That, memang menurunkan berat badan menjadi hal yang jauh lebih sulit daripada menaikannya terlebih saat bertambahnya usia. Ada […]